NEWSTICKER

RI-Inggris Rancang Kerjasama Pembentukan Pasar Karbon

Luhur Hertanto • 11 November 2021 16:58

Presiden Joko Widodo menerima undangan kehormatan dari Menlu Inggris Elizabeth Truss untuk membahas kerja sama strategis perdagangan karbon. Rencana kerjasama yang akan melibatkan London Stock Exchange dan Indonesia Stock Exchange ini adalah salah satu isu yang dibahas Presiden Jokowo dengan PM Inggris Boris Johnson dalam KTT G20 di Glasgow, Skotlandia.
 
(Joshua Londah)

Tag